Ungkap Konversi, yuk?
Berita Kampus Mahasiswa

Ungkap Konversi, yuk?

15 Juli 2017, Sekolah Tinggi Farmasi Indonesia (STFI) telah mengadakan Ujian Saringan Masuk (USM). USM kali ini bukan USM biasa. USM ini khusus untuk mahasiswa kelas konversi (pindahan). Kelas konversi ini bukan tahun pertama dibuka…